Mobil China Makin Diminati, Apakah Indonesia Masuk Dalam Negara Pengimpor Terbesar Mobil China?

2023-09-28 17:36:14

News Image mobil listrik china

Mobil China kini semakin diminati bahkan dalam pasar global. Hal ini nampak dari pencatatan ekspor mobil China dalam dua tahun terahir yangnaik pesat. Bahkan tahun ini ekspor mobil China lebih tinggi dibandingkan jepang. Ekspor mobil China pada kuartal awal 2023 sudah mencapai 1.07 juta sedangkan Jepang baru mencapai 954.185 unit.

Nilai ekspor kumulatif hingga Agusutus 2023 sendiri mencapai 3.2 juta unit mobil. Nampak dalam daua tahun terahir ini ekspor mobil China secara global naik pesat. Bahkan saat pandemi sekalipun, negara tersebut justru memapu melebarkan pangsa pasar ke negara lain.

Kenaikan ekspor mobil ini tidak lepas dari peran negara seperti Rusia dan Amerika Latin sepanjang 2022 Rusia menerima 160.00 unit mobil dari China dan tahun ini jumlahnya semakin banyak. Hanya delapan bulan saja nilai ekspor mobil China ke Rusia mencapai 544.000 unit.

China sendiri juga menyasar pasar Kyrgistan dan Uzbekistan. Terutama untuk ekspor truk besar dan traktor. Tidak hanya berlaku pada mobil-mobil konvensional, ekspor mobil listrik China juga nampak meningkat pesat.

Apalagi kendaraan listrik tengah gencar dipromosikan diberbagai negara termasuk Indonesia salah satunya. Perkembangan mobil listrik ini tentunya menjadi sasaran pasar baru bagi China untuk memasarkan kendaraan listrik dari pabrik-pabrik mereka. Walaupaun begitu bukan berarti impor mobil listrik China tanpa kendala. kini China sedikit mengalami kendala terkait penyelidikan mobil listrik China di Eropa. Sehingga pergerakan mobil listrik mereka ke Eropa saat ini sedang dibatasi.

Di Indonesia sendiri, kini kita melihat semakin banyak merek mobil listrik yang beredar di Indonesia berasal dari China. Seperti Wuling, Neta, Ora, Maxus hingga Great Wall Motors merupakan contoh sederet pabrikan mobil listrik asal China.Tidak hanya itu sebelumnya beberapa merk mobil China juga sudah banyak beredar di Indonesia.

Berikut ini adalah daftar negara yang paling banyak impor mobil dari China, apakah Indonesia masuk kedalam daftar 10 besar? Mari disimak:

1.       Spanyol import 90.000 unit

2.       Uni emirat arab , impor 98.000 unit

3.       Filipina, impor : 100.000 unit

4.       Thailand , impor 105.000 unit

5.       Ingris raya, impor 132.000 unit

6.       Aran saudi, impor : 134.000 unit

7.       Australia , impor : 154.000 unit

8.       Belgia , impor 155.000 unit

9.       Meksiko , impor : 257.000 unit

10.   Rusia , impor : 544.000 unit

Jika mengutip data yang diterbitkan oleh gabungan industri kendaraan bermotor Indonesia gaikindo, selama periode tercatat Indonesia impor mobil dari China sebatak 402 unit yaitu Morris Garage, FAW dan DFSK. Untuk beberapa merk lain seperti Chery, Wuling mereka telah merakit mobil di Indonesia sendiri.

Baca Juga

Semua Berita

4 Tren Motor Baru 2024: Siapa Saja Pendatang Baru di Indonesia?
31 Desember 2024

4 Tren Motor Baru 2024: Siapa Saja Pendatang Baru di Indonesia?

Pasar otomotif roda dua Indonesia semakin ramai pada 2024 de...

Mobil Niaga Tidak Aman untuk Penumpang, Ini Penjelasannya
31 Desember 2024

Mobil Niaga Tidak Aman untuk Penumpang, Ini Penjelasannya

Mobil pikap dan truk yang digunakan sebagai angkutan penumpa...

Mana yang Lebih Unggul? BYD Dolphin Premium atau Wuling Cloud EV
31 Desember 2024

Mana yang Lebih Unggul? BYD Dolphin Premium atau Wuling Cloud EV

Keduanya adalah pilihan yang solid dalam kategori mobil list...

Nio ET9 Signature Edition Ludes Terjual 12 Jam, Harga Tembus Rp1,6 Miliar!
30 Desember 2024

Nio ET9 Signature Edition Ludes Terjual 12 Jam, Harga Tembus Rp1,6 Miliar!

Nio ET9 Signature Edition, mobil listrik premium asal Tiongk...

CBS, ABS, dan RoadSync Perbandingan Fitur Honda PCX 160 2024
30 Desember 2024

CBS, ABS, dan RoadSync Perbandingan Fitur Honda PCX 160 2024

Honda PCX 160 2024 hadir dengan tiga varian CBS, ABS, dan Ro...

7 Jenis Kendaraan Caravan untuk Liburan ala Campervan
30 Desember 2024

7 Jenis Kendaraan Caravan untuk Liburan ala Campervan

Memilih jenis caravan yang tepat sangat bergantung pada kebu...

Yamaha Fazio atau Honda Scoopy? Retro Modern dengan Fitur Kekinian
28 Desember 2024

Yamaha Fazio atau Honda Scoopy? Retro Modern dengan Fitur Kekinian

Keduanya adalah pilihan yang solid di segmen motor matic, se...

Hindari Kebiasaan Sepele Ini yang Bisa Mengubah Macet Nataru Jadi Petaka!
27 Desember 2024

Hindari Kebiasaan Sepele Ini yang Bisa Mengubah Macet Nataru Jadi Petaka!

Dengan sikap yang lebih disiplin, sabar, dan peduli terhadap...

Waspada Kelelahan! Polri Ungkap Titik Rawan di Tol Trans Jawa
28 Desember 2024

Waspada Kelelahan! Polri Ungkap Titik Rawan di Tol Trans Jawa

Polri mengidentifikasi tiga titik lelah di tol Trans Jawa da...

Beda Gaya, Sama Kuat Duel QJ Motor OAO Pro vs Ninja e-1
27 Desember 2024

Beda Gaya, Sama Kuat Duel QJ Motor OAO Pro vs Ninja e-1

QJ Motor OAO Pro dan Kawasaki Ninja e-1 menawarkan pilihan m...