iPhone Hilang? Begini Cara Lacak iPhone Pakai Hp Android

2023-11-11 04:32:15

News Image aplikasi find my

Jika anda kehilangan iPhone anda bisa segera melacak posisi iPhone tersebut. Biasaya para pengguna iPhone sudah hafal dengan fitur find my iPhone tersebut. Namun bagaimana jika tidak mendaftarkan aplikasi ini? tenang saja, pelacakan ini dapat dilakukan menggunakan perangkat hp android.

Bagaimana cara melacak iPhone hilang dengan hp Android? Begini langkah-langkah yang dapat anda lakukan:

1.       melacak iPhone hilang menggunakan hp android melalui icloud

Jika anda sudah pernah mengaktifkan layanan find my iPhone menggunakan Apple Id atau iCloud anda bisa melacaknya dengan menggunakan hp android. Berikut caranya:

·         Bukalah www.icloud.com mellaui browser di hp android

·         Pilih menu lacak atau find my

·         Selanjutnya dari peta yang nampak perhatikan titik lokasinya dimana iPhone berada

·         Pengguna daat melihat pergerakan iPhone secara real time melaui peta pada aplikasi find my

·         Pada layanan find my, pengguna dapat mengaktifkan lost mode untuk menugnci iPhone

 

2.       Melacak iPhone Hilang Menggunakan Hp Android Dengan Gmail Atau Akun Google

·         Masuk ke halaman akun google atau gmail di hp android

·         Masuk akun gmail, login ke akun google/gmail yang sebelumnya digunakan untuk iPhone

·         Setelah masuk, klik foto profil akun gmail pilih kelola akun

·         Pilih opsi data dan privasi, klik histori lokasi

·         Klik pilh kelola histori lokasi. Anda akan melihat tampilan peta yang menunjukan riwayat lokasi iPhone anda berada. Melalui data ini anda dapat memeriksa dimana iPhone berada

 

3.       Melacak iPhone Hilang Menggunakan Hp Android Mellaui Google Maps

·         Buka aplikasi google maps di hp android, masuk dengan akun google yang digunakan untuk login di akun google iPhone yang hilang

·         Klik ikon foto profil, pilih opsi timeline

·         Selanjutnya anda akan ditampilkan dengan riwayat lokasi keberadaan perangkat selama kurun waktu tertentu

·         Lewat data tersebut, anda dapat memantau atau melacak dimana iPhone itu berada

Perlu diperhatian langkah-langkah yang diberikan diatas dapat dilakukan jika anda sebelumnya mengaktifkan akun google di perangkat iPhone tersebut. Sebelumnya menggunakan iPhone tersebut and atelah login akun google dan mengaktifkan google maps serta memperbolehkan aktifkan linimasa atau timeline.

Baca Juga

Semua Berita

Tips Upgrade Smartphone Anda: Kapan Waktu yang Tepat untuk Beralih?
7 Januari 2025

Tips Upgrade Smartphone Anda: Kapan Waktu yang Tepat untuk Beralih?

Menentukan waktu yang tepat untuk meng-upgrade smartphone sa...

Gadget Terbaru 2025: 10 Perangkat Canggih yang Wajib Dinantikan
8 Januari 2025

Gadget Terbaru 2025: 10 Perangkat Canggih yang Wajib Dinantikan

Tahun 2025 akan menjadi tahun yang penuh dengan inovasi tekn...

Samsung Umumkan Tanggal Rilis Galaxy S25 Series, AI Jadi Sorotan Fiturnya
8 Januari 2025

Samsung Umumkan Tanggal Rilis Galaxy S25 Series, AI Jadi Sorotan Fiturnya

Samsung Galaxy S25 Series akan debut di Winter Unpacked 2025...

Oppo Find X8 Pro vs. ROG Phone 8 Pro Edition: Duel Smartphone Gaming Awal 2025
7 Januari 2025

Oppo Find X8 Pro vs. ROG Phone 8 Pro Edition: Duel Smartphone Gaming Awal 2025

Perbandingan lengkap Oppo Find X8 Pro dan Asus ROG Phone 8 P...

Oppo Find X8 Pro vs. Samsung Galaxy Z Fold6: Mana yang Lebih Unggul?
31 Desember 2024

Oppo Find X8 Pro vs. Samsung Galaxy Z Fold6: Mana yang Lebih Unggul?

Kedua smartphone ini menawarkan fitur-fitur unggulan yang me...

8 Smartphone Dengan Kamera Terbaik untuk Fotografi di 2024
30 Desember 2024

8 Smartphone Dengan Kamera Terbaik untuk Fotografi di 2024

Dengan berbagai pilihan smartphone di pasaran, pengguna kini...

Cara Mudah Membuka Kunci HP Android yang Lupa Password
31 Desember 2024

Cara Mudah Membuka Kunci HP Android yang Lupa Password

Jika lupa password pada HP Android, bisa membuka kunci peran...

OnePlus Pad (2024) Resmi Diluncurkan, Kembaran Oppo Pad 3 dengan Fitur Unggulan
31 Desember 2024

OnePlus Pad (2024) Resmi Diluncurkan, Kembaran Oppo Pad 3 dengan Fitur Unggulan

Harga dan spesifikasi OnePlus Pad (2024), tablet serbaguna d...

Dua Kali Setahun, Oppo Pastikan Kehadiran Smartphone Flagship Lebih Kompetitif
31 Desember 2024

Dua Kali Setahun, Oppo Pastikan Kehadiran Smartphone Flagship Lebih Kompetitif

Oppo terapkan strategi peluncuran Biannual Flagship yang aka...

Perbandingan Oppo Find X8 dan Vivo X200 Pro: Mana Smartphone Flagship Terbaik 2024?
30 Desember 2024

Perbandingan Oppo Find X8 dan Vivo X200 Pro: Mana Smartphone Flagship Terbaik 2024?

Komparasi lengkap Oppo Find X8 dan Vivo X200 Pro.